March 8, 2013

How to Make Powerclip (Corel user)

1. Langkah pertama adalah membuat tulisan menggunakan Text Tool (F8).


2. Setelah tulisan tercipta, yang kita lakukan selanjutnya adalah dengan memasukkan gambar yang kita inginkan menggunakan perintah import (Ctrl+I) atau dengan cara berikut. Klik File -> Import.


3. Pilih gambar yang kita inginkan seperti gambar di bawah ini. Setelah muncul, klik OK


 4. Inilah hasil setelah memasukkan gambar ke Corel.


5. Langkah selanjutnya adalah memasukkan gambar ke tulisan yang telah kita buat tadi, menggunakan powerclip. Klik Effect -> Power Clip -> Place Inside Container.

Setelah muncul gambar panah seperti di bawah ini, arahkan panah ke bidang yang ingin dimasuki gambar.

6. Setelah di-klik, jadilah gambar seperti dibawah ini.

7. Untuk menyimpan gambar, silahkan gunakan perintah Export (Ctrl + E)

8. Setelah mucul kotak seperti di bawah ini, pastikan tombol option terbuka.

Lalu pilih format penyimpanan, bisa JPEG, 

Ataupun PNG.

Untuk format JPEG, ikuti gambar dibawah ini. Untuk format PNG, beri tanda di transparent background agar latar belakang gambar menjadi transparan.

Dan hasil yang terjadi adalah seperti ini. Lalu tekan OK, dan gambar telah selesai.

Begitu juga dengan PNG.

Enjoy, selamat berkarya :)

No comments:

Post a Comment